Gambaran dan Suasana di Neraka Jahannam
Neraka Jahannam Merupakan tempat pennnyiksaan bagi hamba
Allah SWT yang melakukan dosa. Gambaran
Tentang Jahannam ini di riwayatkan oleh Ibnu Abbas Ra, “Sesungguhnya pada hari
kiamat akan didatangkan Neraka Jahannam yang di sekitarnya dikelilingi oleh
para malaikat sebanyak 70.000 baris......”
Allah berfirman :
$pk¨XÎ) ÍGös? 9tt±Î/ ÎóÇs)ø9$%x. ÇÌËÈ
Artinya
: “Sesungguhnya neraka itu melontarkan
bunga api sebesar dan setinggi istana.”
Beberapa
hal yang dapat kita perhatikan dalam firman Allah SWT tentang gambaran dan
suasana Neraka Jahannam, antara lain:
1.
Dalam jahannam,
terdapat sebuah gunung api “Shu’uda”.
Menurut riwayat Imam Ahmad, setiap kali penghuninya meletakan tangannya di atas
gunung tersebut, maka tangannya langsung meleleh. Dan, ketika di angkat akan
kembali semula. Dia akan menghabiskan waktu 70 tahun untuk mendakinya dan
ketika akan turun, juga membutuhkan waktu 70 tahun pula.
2.
Terdapat
cambuk-cambuk yang terbuat dari besi, seperti yang Allah Swt, jelaskan.
Nçlm;ur ßìÏJ»s)¨B ô`ÏB 7Ïtn ÇËÊÈ
Artinya: “Dan untuk mereka cambuk-cambuk dari besi”.
3.
Terdapat Penjara
Bulas, dimana orang-orang yang menyombongkan diri akan di giring kedalam neraka
Jahannam tersebut seperti semut-semut kecil berbentuk manusia.
4.
Terdapat Lembah
Maubiqa yang berisi nanah. Lembah ini diperuntutkan bagi penyembah berhala.
5.
Terdapat Lembah
Atsam yang berisi ulat dan kalajengking. Lembah ii bagi mereka yang melakukan
pembunuhan, perzinaan serta perbuatan syirik.
6.
Terdapat lembah
al-Ghayy, yaitu lembah yang dialiri dengan nanah dan bercampur darah dari para
ahli neraka. Lembah ini berada di dasar Neraka Jahannam yang diperuntutkan bagi
mereka yang merehmekan shalat dan menuruti hawa nafsunya.
7.
Terdapat sebuah
rumah yang bernama al-Fataq yang sangat panas. Ibnu Rajab pernah mengatakan
bahwa jika pintunya terbuka, maka seluruh penduduk neraka akan menjerit tidak
mampu menahan panas,
8.
Terdapat pula
belenggu Jahannam yang terdiri dari tiga belenggu, yaitu: pertamabelenggu dari
besi membara yang dipasang dileher penduduk neraka, kedua, belenggu al-Ashfad,
yaitu tali api yang sangat kuat, sehingga membuat seseorang tidak berdaya,
ketiga, belenggu as-Salasil, yaitu rantai besi yang panjangnya 70 hasta.